ItsIlmu - Cara Membuat Nasi Goreng Hongkong. Nasi goreng hongkong? bukankah nasi goreng merupakan makanan khas Indonesia? Ya, nasi goreng memang makanan khas Indonesia yang diakui dunia dan masuk kedalam 10 besar makanan terenak didunia. Maka dari itu tidak heran nasi goreng sering dibuat di luar negeri dan diadaptasi dengan selera warga di daerah tersebut. Salah satu negara yang mengkreasikan nasi goreng dan mengadaptasikan dengan lidah mereka yaitu Hongkong. Ingin mencoba mencicipi nasi goreng Hongkong? berikut resep membuat nasi goreng hongkong Bahan Bahan Nasi Goreng Hongkong: 1 piring nasi putih 100gr daging ayam yang sudah dipotong dadu berukuran 1x1 cm 100gr udang yang sudah dikupas 2 butir telur lalu buat telor orak arik 5 buah baso ikan lalu diiris tipis menjadi 5 bagian 2 sendok makan minyak zaitun atau kalau tidak ada bisa menggunakan minyak goreng biasa untuk menumis Bumbu Bumbu: 1 sendok teh kecap ikan 1 sendok teh kecap inggris 1 Batang daun bawang lalu diiris 2